Teknik Pembesaran Budidaya Udang Vaname (Litopeneus Vannamei) Sistem Intensif di CV.Pakem Jaya Kabupaten Banyuwangi Jawa Timur

Leonita, Ferren Trixie (2024) Teknik Pembesaran Budidaya Udang Vaname (Litopeneus Vannamei) Sistem Intensif di CV.Pakem Jaya Kabupaten Banyuwangi Jawa Timur. Politeknik Kelautan dan Perikanan Sidoarjo, Sidoarjo. (Unpublished)

[thumbnail of Ferren Trixie Leonita-KIPA-FullTTD.pdf] Text
Ferren Trixie Leonita-KIPA-FullTTD.pdf
Restricted to Registered users only

Download (825kB)

Abstract

CV. Pakem Jaya adalah tambak yang bergerak dibidang pemanfaatan hasil perikanan. Perusahaaan ini didirikan oleh Bapak Lianto Selaku pemilik utama dan pimpinan mempunyai 9 petak kolam udang. Tambak ini dekat dengan lokasi pemasaran, sehingga mudah dalam mendistribusikan hasil panen dan menekan biaya produksi.

Beberapa tahapan proses pra produksi dalam teknik pembesaran budidaya udang

: persiapan tambak, pembersihan, pengapuran, pemasangan fasilitas, streillisasi.

Setelah pra produksi adapun tahapan untuk produksi pada udang vaname : Penebaran Benur, Pemberian pakan dan pengelolaan pakan, penelolan kualitas air, pemberian mineral dan probiotik, pengendalian hama dan penyakit serta pemantauan udang, Tahapan pasca produksi antara lain : pengangkatan, pencucian, penimbangan, persortiran, pengemasan dan pengangkutan, kemudian udang disimpandidalam blong/box menggunakan es batu agar suhu dan kualitas tetap terjaga

Kesimpulan : Kegiatan teknis pembesaran udang vaname meliputi penyiapan tambak, pemasangan peralatan, fasilitas tambak serta persiapan dan sterilisasi air yang akan digunakan untuk pemeliharaa, Kualitas air pemeliharaan udang berada dalam kisaran optimal pertumbuhan udang. Pengelolaan sedimen tambak serta pemberian probiotik juga dilakukan untuk mendukung pertumbuhan udang
Saran : Mengecek kembali wadah pemeliharaan agar tidak terjadi kebocoran pada petakan tambak saat kegiatan produksi berlangsung . Kualitas air sebaiknya harus diperhatikan agar udang vaname tetap terjaga dan mencegah kematian pada udang

Item Type: Other
Subjects: S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling
Depositing User: Unnamed user with email admin@poltekkpsidoarjo.ac.id
Date Deposited: 15 Nov 2024 07:44
Last Modified: 15 Nov 2024 07:44
URI: https://repository.poltekkpsidoarjo.ac.id/id/eprint/101

Actions (login required)

View Item
View Item